Posts

Showing posts from May, 2021

ETS Struktur Data F (Rabu, 5 Mei 2021)

Image
Jelaskan perbedaan struktur data primitif dengan Non primitif, berikan contohnya dalam program sederhana. Struktur data primitif merupakan struktur data yang didukung (bawaan) oleh bahasa pemrograman. Struktur data primitif ini mencakupi antara lain : Byte Boolean Integer Char Short Long Float Double Source Code Output: ======================================================================================= Struktur data non-primitif adalah struktur data yang dibangun menggunakan struktur data primitif. Struktur data non-primitif antara lain adalah : Linked List List Queue Stack String Source Code Output: ======================================================================================= Jika diketahui notasi infiks = “A + B * C ^ D – E / F” bagaimana bentuk notasi postfiks dari notasi infiks tersebut jika menggunakan operasi stack. Tuliskan dalam bentuk program , dan tampilkan screenshotnya. Output Program:         Source Code:           Pada sebuah Bank, setiap nasabah yang